PT Brantas Abipraya (Persero), salah satu perusahaan yang dikenal sebagai Usaha Milik Negara (BUMN) konstruksi terunggul dalam pembangunan bendungan ini masih terus berupaya merampungkan karya infrastruktur sumber daya air buatannya yang disebut sebagai bendungan kering…
Permudah Akses Antar Desa, 3 Jembatan Gantung Senilai…
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyatakan bahwa pihaknya telah menyelesaikan pembangunan tiga jembatan gantung untuk meningkatkan konektivitas antar desa di Provinsi Jawa Timur. Ketiga jembatan gantung tersebut yakni Jembatan Gantung Brungkah di Desa…
Tahun 2023, Kementerian PUPR Jalankan 3 Fokus Utama…
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono menyebut ada tiga hal yang akan menjadi fokus utama dalam perencanaan program kerja Kementerian PUPR pada tahun 2023. Tiga hal tersebut, yakni meningkatkan kualitas pembangunan infrastruktur,…
Tingkatkan Perilaku Hidup Sehat Melalui SPAM, PUPR Terbitkan…
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) terus mendesak Pemerintah Daerah (Pemda) untuk meningkatkan layanan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) terutama mendukung Perilaku Hidup Bersih Sehat (PHBS) masyarakat selama masa Pandemi COVID-19. Salah satu dukungan…
Resmi Groundbreaking, Pembangunan Akses Tol MNP Tahap I…
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) bersama Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) secara resmi telah memulai konstruksi pembangunan Jalan Akses Tol Makassar New Port (MNP) tahap I dan…